Jatigono, 7 Desember 2022 bertempat di kantor Gerbangmas Desa Jatigono dilakukan posyandu Balita. Acara dihadiri oleh petugas Gerbangmas, Bidan Desa Jatigono dan Perawat Desa Jatigono.
Acara dimulai sejak pukul 8 pagi yang meliputi pemeriksaan timbang berat badan dan tinggi badan, pemberian suntik imunisasi sesuai jadwal bayi dan pemberian makanan bergizi.
Komentar
Posting Komentar